Apakah Bisnis PPOB Menguntungkan?
Mengenal Bisnis PPOB Saat Ini Payment Point Online Banking adalah singkatan dari PPOB. Melihat namanya saja kita dapat mengetahui bahwa PPOB merupakan sistem pembayaran online yang terkoneksi dengan internet. Pada awalnya sistem aplikasi PPOB diciptakan untuk menggantikan sistem sebelumnya yang bernama SOPP. Kala itu SOPP dianggap kurang efektif dalam melakukan transaksi pembayaran seperti tagihan listrik. …